Patroli Dialogis Polsek Sumber Sambangi Tukang Ojek di depan Pasar Sumber

    Patroli Dialogis Polsek Sumber Sambangi Tukang Ojek di depan Pasar Sumber

    KAB. CIREBON  – Antisipasi Kejahatan Jalanan, Regu Patroli Polsek Sumber Polresta Cirebon melaksanakan patroli dialogis dan sambang kepada tukang Ojek di Depan Pasar Sumber.  (16/10/2023) 

    Tujuan dialogis ini adalah untuk membina para tukang ojek agar mematuhi aturan tertib berlalu lintas dan juga ikut menjaga keamanan ketertiban wilayah kecamatan Sumber

    Seperti yang dilakukan  Aipda Kata dan Bripka Ady menyampaikan pada tukang ojek untuk selalu menjaga ketertiban di kawasan pangkalan ojek dengan harapan dapat mewujudkan situasi guyub rukun dapat tercapai.

    “Kami sampaikan agar tukang ojek selalu bekerja sama, saling mengingatkan sesama teman saling bantu membantu , tujuanya sama sama mencari nafkah, jaga keamanan dan ketertiban di sekitar pangkalan, ” tutur Aipda Kata

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol Arif Budiman  S.I.K., M.H melalui Kapolsek Sumber Akp Yuliana SAB., M.Si menyampaikan peran serta ojek dalam mewujudkan kamtibmas sangat penting maka dari itu dalam keseharianya, mengingat pangkalan ojek berada di tempat yang strategis.

    Tukang Ojek yang selalu hidup di jalan diharapkan tertib dan beretika serta dapat memberikan informasi kepada Polsek Sumber ketika terjadi gangguan kamtibmas. Pungkasnya 

    polrestacirebon polri
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Berikan Kelancaran Lalu Lintas Polsek Waled...

    Artikel Berikutnya

    Anggota Polsek gebang bersinergi dengan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Ketua Umum LSM Pikad Dukung TNI-AL Cabut Pagar Laut: Langgar Aturan Harus Ditindak Tegas
    Koarmada RI Gelar Baksos, Bakkes, dan Makan Bergizi di Pesantren Al Fatah
    Polresta Cirebon Gelar Patroli Gabungan Skala Besar untuk Ciptakan Situasi Kamtibmas Kondusif
    Cegah gangguan Kamtibmas pada dini hari, Polsek Waled laksanakan patroli Pos kamling serta Objek Vital di kecamatan Waled
    Polresta Cirebon Gelar Binrohtal dan Pembinaan Mental Kepada Anak Berhadapan dengan Hukum
    Bhabinkamtibmas Dan Babinsa Cisaat Bersinergi Laksanakan Pengamanan Giat Masyarakat Di Desa Binaannya
    BhabinKamtibmas Desa Gebang Polsek Gebang Polresta Cirebon Sambangi pekarangan rumah warga dalam rangka monitoring tanaman ketahanan pangan
    Tingkatkan Keimanan Dan Ketaqwaan, Polsek Karangsembung Polresta Cirebon Gelar Binrohtal
    Kapolsek Losari Polresta Cirebon Gelar Police Go To School Di SMP Negeri 1 Losari
    Cegah pelanggaran lalulintas, laka lantas dan gangguan Kamtibmas Personil Polsek Kaliwedi Polresta Cirebon Tingkatkan pelayanan masyarakat melalui Gatur Pagi
    Kehadiran personil Polsek Gempol - Polresta Cirebon diharapkan dapat memberikan pelayanan dan kelancaran bagi semua masyarakat pengguna jalan di wilayah hukum Polsek Gempol - Polresta Cirebon, Ucap Kapolsek Gempol Kompol Rynaldi Nurwan.,S.H.,M.H
    Patroli Polsek Gebang Polresta Cirebon Tingkatkan Keamanan di Pantai Baro Gebang
    Menjegah Terjadinya Lakalantas Polsek Karangsembung Lakukan Giat Pengaturan Lalu Lintas Pagi Hari
    Bhabinkamtibmas dan Bhabinsa Desa Patapan Hadiri Musyawarah Desa tentang APBDES Tahun 2025, Menunjukkan Sinergi TNI-Polri yang Solid
    Polsek Pabuaran Polresta Cirebon Intensifkan Patroli Preventif dalam rangka OPS Lilin Lodaya 2023, jelang Pergantian Tahun Baru 2024
    Personil Polsek Dukupuntang, Laksanakan Pengamanan Giat Masyarakat Hiburan Organ Tunggal
    Polsek Pangenan Patroli Dialogis Dengan Karyawan Alfamart Desa Pengarengan Kecamatan Pangenan
    Anggota Polsek Beber Polresta Cirebon Laksanakan Patroli Kontrol Kantor Panwascam Kecamatan Beber
    Patroli Dialogis Polsek Pangenan Polresta Cirebon

    Ikuti Kami