Kanit Binmas Polsek Gempol melaksanakan sambang Ke Kuwu/Pamong Desa Beberan Kecamatan Palimanan Kabupaten Cirebon.

    Kanit Binmas Polsek Gempol melaksanakan sambang Ke Kuwu/Pamong Desa Beberan Kecamatan Palimanan Kabupaten Cirebon.

    CIREBON - Polsek Gempol - Polresta Cirebon, Kamis (21/09/2023) pukul 10.00 Wib, Kanit Binmas Polsek Gempol IPTU DADANG WAHIAT laksanakan kegiatan DDS/door to door/Sambang kerumah Bpk.Ahmad Suhudin di Blok Bertim Rt.003/001 Desa Beberan, Kanit Binmas Polsek Gempol IPTU DADANG WAHIAT juga tidak lupa memberikan pesan-pesan kamtibmas serta himbauan agar selalu menjaga ketertiban dan keamanan bersama apalagi tahun sekarang merupakan tahun-tahun politik seperti Pilwu, Pilleg maupun Pilpres mendatang pada tanggal 14 Februari 2024 mendatang, Kamis (21-09-2023).

    Kegiatan Sambang Desa merupakan bentuk Sinergitas TNI-POLRI dengan Perangkat Desa Beberan sehingga tercipta situasi dan kondisi yang aman serta kondusif dalam menyikapi tahun politik, Bhabinkamtibmas bersama Babinsa juga menghimbau "bagaimana cara kita menyikapi pilwu, Pilleg maupun pilpres dengan tetap menjaga keamanan dan ketertiban" Ucap Kanit Binmas Polsek Gempol IPTU DADANG WAHIAT 

    Kegiatan diatas tersebut merupakan perintah Kapolsek Gempol KOMPOL H MUNAWAN. S.H., menindak lanjuti perintah Kapolresta Cirebon KOMBES POL. ARIF BUDIMAN, S.Ik., M.H. Agar Kapolsek maupun Anggota harus monitor dan lakukan pengecekan kesehatan serta kesiapan setiap personil Polsek Gempol agar seluruh anggota selalu siap untuk melindungi, mengayomi dan melayani masyarakat dengan penuh keikhlasan kepada masyarakat dalam menghadapi tahun politik saat ini di wilayah hukum Polsek Gempol - Polresta Cirebon.

    polri polrestacirebon kapolreestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Jalin kemitraan Kapolsek Arjawinangun Polresta...

    Artikel Berikutnya

    Sambang dan Silaturahmi Kapolsek Sumber...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Kapolsek Sumber Polresta Cirebon Lakukan Baksos Bersih-Bersih dan Serahkan Bantuan untuk Korban Banjir
    Pasca Banjir, Kapolsek Weru Polresta Cirebon Gelar Bakti Sosial di SDN 1 Setu Wetan
    Polresta Cirebon Laksanakan Monitoring Banjir dan Bakti Sosial Pasca Banjir
    Upacara 17-an, Dandim 1712/Sarmi Minta Prajurit Dukung Program Pemerintah
    Police go to school Polsek Gebang Polresta Cirebon Kunjungi SMK IT Global Gebang
    Polresta Cirebon Gelar Binrohtal dan Pembinaan Mental Kepada Anak Berhadapan dengan Hukum
    Personel Polsek Babakan Bantu Evakuasi Balita yang Mengalami Kejang di Pinggir Jalan ke RSUD Waled
    Kapolsek Dukupuntang Polresta Cirebon Melaksanakan Binjar (Pembinaan Pelajar) Di SMPN 1 Dukupuntang
    Untuk terus Jalin kemitraan dan Pelihara Kamtibmas, Patroli Polsek Lemahabang sambangi Pos Satkamling Desa Lemahabang Kulon.
    Kehadiran personil Polsek Gempol - Polresta Cirebon diharapkan dapat memberikan pelayanan dan kelancaran bagi semua masyarakat pengguna jalan di wilayah hukum Polsek Gempol - Polresta Cirebon, Ucap Kapolsek Gempol Kompol Rynaldi Nurwan.,S.H.,M.H
    Patroli Polsek Gebang Polresta Cirebon Tingkatkan Keamanan di Pantai Baro Gebang
    Cegah pelanggaran lalulintas, laka lantas dan gangguan Kamtibmas Personil Polsek Kaliwedi Polresta Cirebon Tingkatkan pelayanan masyarakat melalui Gatur Pagi
    Kapolsek Losari Polresta Cirebon Gelar Police Go To School Di SMP Negeri 1 Losari
    Ciptakan Rasa aman dan Kondusif PASCA NATARU Patroli Polsek Tertibkan Pengguna Knalpot Tidak sesuai dengan spesifikasi teknis (Bising).
    Polsek Pabuaran Polresta Cirebon Intensifkan Patroli Preventif dalam rangka OPS Lilin Lodaya 2023, jelang Pergantian Tahun Baru 2024
    Personil Polsek Dukupuntang, Laksanakan Pengamanan Giat Masyarakat Hiburan Organ Tunggal
    Polsek Pangenan Patroli Dialogis Dengan Karyawan Alfamart Desa Pengarengan Kecamatan Pangenan
    Anggota Polsek Beber Polresta Cirebon Laksanakan Patroli Kontrol Kantor Panwascam Kecamatan Beber
    Patroli Dialogis Polsek Pangenan Polresta Cirebon

    Ikuti Kami