Bhabinkamtibmas Desa Windujaya Polsek Sedong Polresta Cirebon Melaksanakan Sambang Desa

    Bhabinkamtibmas Desa Windujaya Polsek Sedong Polresta Cirebon Melaksanakan Sambang Desa

    KAB. CIREBON - Bhabinkamtibmas Desa Windujaya Polsek Sedong Polresta Cirebon  Aiptu  Yaya Eardaya melaksanakan sambang ke Desa Windujaya Kecamatan Sedong Kabupaten Cirebon. 
    Senin (15/05/2023)

    Dalam Pelaksanaan giat sambang tersebut Aiptu Yaya Wardaya melaksanakan sambang silaturahmi dengan  Warga Desa menyampaikan pesan-pesan kamtibmas untuk selalu waspada dan bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan. 

    Kegiatan sambang yang dilakukan Bhabinkamtibmas Aiptu Yaya Wardaya bertujuan untuk lebih di kenal masyarakat dan memberikan rasa aman dan tentram serta meningkatkan kepercayaan masyarakat kepada Polri. 

    Kapolresta Cirebon  Kombes Pol Arif Budiman S.IK MH, melalui Kapolsek Sedong AKP Ujang Sarifudin, SH. mengatakan Bhabinkamtibmas harus bisa hadir ditengah-tengah masyarakat untuk bisa memberikan edukasi dan solusi tentang kamtibmas, serta memberi rasa aman dan tentram. 

    Agus

    polri polrestacirebon kapolrestacirebon
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Sinergitas TNI-POLRI Polsek Gegesik Polresta...

    Artikel Berikutnya

    Imron: Kabupaten Cirebon jadi Lumbung Padi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Polri Evakuasi Ibu & Bayi yang Terjebak Banjir Bandang di Sukabumi
    Pasca Pilkada Serentak 2024, Kepala Desa Cibogo Ajak Jaga Kondusivitas
    Polsek Lemahabang Polresta Cirebon laksanakan Minggu Kasih di GPDI dan GKI Sindanglaut.
    Dalam Rangka Menciptakan Situasi Yang Kondusif Pasca Pilkada (Cooling System) , Polsek Sedong Lakukan Ops Pekat
    Jaga Kondusiiftas Pasca Pilkada 2024, Polsek Gebang Poltresta Cirebon Laksanakan Patroli Dialogis
    Menjaga kondusifitas Polsek Susukan  Pasca Pilkada serentak 2024,  laksanakan dialogis dengan warga.
    Patau situasi kamtibmas jelang pilkada serentak anggota patroli dan babinkamtibmas sambangi Warga Binaannya di Desa Wargabinangun Anggota patroli bersama bhabinkamtibmas sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif Jelang Pilkada serentak 2024.
    Cooling System Jaga Kesatuan Dan Persatuan, Polsek Kaliwedi Polresta Cirebon Laksanakan Patroli Dialogis
    Mewujudkan Pilkada 2024 aman, Anggota Polsek Arjawinangun melaksanakan pengamanan gudang Logistik.
    Antisipasi Tawuran, Polisi Depok Lakukan Gatur Siang
    Upaya antisipasi menjelang Pilkada serentak tahun 2024, Patroli Polsek Waled dan Bhabinkamtibmas Sambangi Satkamling dan berdialogis dengan awak SatKamling.
    Polsek Pabuaran Polresta Cirebon Intensifkan Patroli Preventif dalam rangka OPS Lilin Lodaya 2023, jelang Pergantian Tahun Baru 2024
    Personil Polsek Dukupuntang, Laksanakan Pengamanan Giat Masyarakat Hiburan Organ Tunggal
    Polsek Pangenan Patroli Dialogis Dengan Karyawan Alfamart Desa Pengarengan Kecamatan Pangenan
    Anggota Polsek Beber Polresta Cirebon Laksanakan Patroli Kontrol Kantor Panwascam Kecamatan Beber
    Patroli Dialogis Polsek Pangenan Polresta Cirebon

    Ikuti Kami